Rabu, 19 November 2025

Tak lama kemudian datang ibu korban yang memang berjalan mengikuti arus sungai untuk mencari anaknya. Sang ibu itu pun membawa korban pulang ke rumah.

”Korban ditemukan sekira 1,5 km dari rumahnya. Korban diduga terpeleset di saluran irigasi depan rumah korban,” katanya.

Setelah dicek bidan desa setempat dan anggota Polsek Tegowanu, tidak ditemukan luka atau tanda-tanda penganiayaan. Selanjutnya atas kejadian tersebut pihak keluarga menerimakan dan mengiklaskan.

”Keluarga sudah membuat surat penyataan penolakan diotopsi dan dalam pembuatan surat tersebut tidak ada paksaan dari pihak mana pun,” jelasnya.

Editor: Zulkifli Fahmi

Komentar

Terpopuler