Rabu, 19 November 2025

Salah satu pihak yang ikut membantu mempercepat penanganan rumah tak layak huni ini yakni BMT Fastabiq. Koperasi simpan pinjam (KSP) ini mempunyai program bedah rumah yang bernama Baiti Jannati.

Pada tahun 2024 ini, BMT Fastabiq membedah empat rumah yang tersebar di sejumlah tempat. Qosim pun berharap keikutsertaan pihak swasta hingga oraganisasi masyarakat semakin meningkat. Diyakini tampa campur tangan masyarakat, permasalahan ini bakal kelar puluhan hingga ratusan tahun ke depan.

Editor: Budi Santoso

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler