Rabu, 19 November 2025

Pada kesempatan itu, Hasan Chabibie juga berpamitan kepada masyarakat Kudus, mengingat masa jabatannya sebagai Pj Bupati akan segera berakhir. Ia menyampaikan permohonan maaf apabila masih terdapat kekurangan selama ia menjabat.

”Mohon maaf apabila selama menjalankan tugas sebagai Penjabat Bupati Kudus masih banyak kekurangan,” ucapnya.

Pelantikan pengurus PCNU Kudus kali ini dilakukan berdasarkan SK PBNU nomor 2885/PB.01A.II.01.45/99/11/2024.

Editor: Cholis Anwar

Komentar

Terpopuler