Jumat, 21 November 2025

Di mana, pihaknya meminta diberi peluang untuk menaikan tarif atau penyesuaian tarif air bagi pelanggan PDAM Kudus yang tertunda sejak 2018 lalu.

”Karena target laba dinaikkan hingga Rp 2 miliar, maka kami minta realisasi penyesuaian tarif yang tertunda pada 2018,” sambungnya.

Lebih lanjut, ia menyampaikan penyesuaian tarif tersebut diyakini tidaklah terlalu besar dari segi nominal. Yakni Rp 1.000 per meter kubik.

Namun, untuk penyesuaian tarif ini belum disetujui oleh Bupati Kudus dan Wakil Bupati Kudus.

”Untuk saat ini kami pending dulu kenaikan tarifnya. Kami minta dukungannya semoga tercapai. Kalau nantinya tak tercapai akan ada catatan-catatan,” imbuhnya.

Editor: Zulkifli Fahmi

Komentar

Terpopuler