Rabu, 19 November 2025

 

Sementara itu, Ketua Panitia Acara Buka Puasa Bersama dan Santunan Duafa Yatama dan Mualaf Edy Purwanto menjelaskan, acara tersebut mengundang 650 penerima manfaat. Mereka tetdiri dari yatama, mualaf dan duafa. 

Ia menjelaskan, tujuan kegiatan ini untuk berbagi bersama. Sehingga di momen Ramadan dan menjelang Idulfitri ini mendapatkan keberkahan. 

”Kami mengundang 650 orang. Terdiri 250 yatama, 100 mualaf dan 300 duafa. Keseluruhannya dari Kudus,” ungkapnya. 

Pada acara tersebut, pihak PT Sukun memberikan donasi berupa konsumsi nasi kotak, sarung, snack dan santunan. Sedangkan Baznas Kudus dan pihak JHK Kudus memberikan santunan berupa uang. 

”Harapan kami sedikit yang kami berikan dapat memberikan manfaat untuk duafa, yatama dan mualaf,” imbuhnya.

Editor: Anggara Jiwandhana

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler