Kamis, 20 November 2025

Meski demikian, jadwal resmi pencairan masih menunggu pengumuman dari pemerintah melalui Kementerian Keuangan.

Jika mengacu pada pola pembayaran tahun 2024, THR PNS mencakup beberapa komponen, antara lain:

  • Gaji pokok sesuai golongan dan masa kerja
  • Tunjangan keluarga (suami/istri dan anak)
  • Tunjangan pangan
  • Tunjangan jabatan atau tunjangan umum
  • Tunjangan kinerja bagi ASN di instansi pusat atau tambahan penghasilan pegawai (TPP) di pemerintah daerah

Komponen tersebut diberikan sesuai dengan pangkat, jabatan, serta peringkat masing-masing ASN atau pensiunan.

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler