Rabu, 19 November 2025

Terlepas dari itu, saat ini Wildan masih menunggu laporan dari hasil pemeriksaan berbasis Scientific Crime Investigation atau penyelidikan berbasis metode ilmiah, yang dilakukan Bidang Laboratorium Forensik (labfor) Polda Jateng.

“Kami masih menunggu hasilnya. Saat ini masih berproses,” terang AKP Wildan.

AKP Wildan menyebutkan, berdasarkan hasil pendataan, tercatat ada 106 motor yang ludes terbakar. Dugaan sementara, sumber api berasal dari ledakan kompor di warung makan yang tak jauh dari lokasi parkiran.

Editor: Zulkifli Fahmi

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler