Kamis, 20 November 2025

Berbekal pengalamannya di emergency, Toni dengan sigap langsung memompa jantung jemaah tersebut. Beruntung nyawa jemaah itu tertolong dan langsung dilarikan ke rumah sakit.

”Alhamdulillah, nyawa jemaah tersebut bisa terselamatkan dan saat ini masih dirawat di RS Arab Saudi,” terang dia.

Namun, di balik perjuangannya bersama petugas lainnya, Tony merasa prihatin dengan adanya isu pungli yang secara tak langsung menyinggung petugas lansia.

Ia menegaskan, hal itu bukan petugas safari wukuf, karena petugas hanya menerima jemaah di hotel transit. ”Layanan safari wukuf itu gratis, tidak menarik iuran dari jemaah sama sekali,” tandasnya.

Komentar