Sabtu, 19 April 2025

Kedua, penguatan desa yang adaptif terhadap perubahan perubahan iklim. Ketiga, fokus peningkatan promosi dan layanan dasar kesehatan termasuk pencegahan stunting.

Keempat, fokus Dana Desa 2025 ditujukan untuk mendukung program ketahanan pangan atau swasembada pangan.

”Untuk program ketahanan pangan sekurang-kurangnya 20 persen,” kata dia.

Kemudian, lanjut Edy, Dana Desa juga dapat digunakan untuk pembangunan berbasis padat karya tunai dan menggunakan bahan baku berbasis lokal. Alokasinya sebesar 50 persen.

Edy menyampaikan, Dana Desa juga bisa digunakan untuk keperluan operasional pemerintah desa. Alokasinya maksimal 3 persen.

Selebihnya, Dana Desa bisa digunakan untuk pengembangan dan potensi unggulan desa, pemanfaatan teknologi dan informasi untuk mempercepat implementasi program desa digital, serta program sektor prioritas lainnya di desa.

Editor: Zulkifli Fahmi

  • 1
  • 2

Komentar

Terpopuler