Rabu, 19 November 2025

 

Samani menegaskan bahwa kehadiran layanan Wadul ini merupakan wujud komitmennya dalam mewujudkan pemerintahan yang transparan dan responsif terhadap kebutuhan masyarakat. 

Ia berharap, dengan adanya layanan ini, komunikasi antara pemerintah dan warga semakin efektif, sehingga berbagai persoalan dapat segera diatasi.

”Adukan saja permasalahan-permasalahan di sekitar. Yang penting namanya jelas, aduannya jelas, alamatnya juga jelas,” tambahnya.

Layanan Wadul ini sudah aktif dan siap digunakan oleh masyarakat. Diharapkan, dengan adanya inovasi ini, Kabupaten Kudus bisa semakin maju dengan partisipasi aktif dari warganya.

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler